Pengertian selection tools pada gimp




















Foreground dan Background color adalah warna yang ditentukan untuk menjadi warna foreground tampil dimuka dan warna background tampil dibelakang pada gambar, pada icon tool yang terdapat pada Toolbox, warna foreground ada pada bagian atas dan warna background ada pada bagian bawahnya.

Mengubah Ukuran Image. Problem yang biasa kita hadapi biasanya kita memiliki gambar atau image yang berukuran sangat besar, hingga sulit untuk diupload ke website, hal pertama yang kita perhatikan saat Gimp telah membuka image adalah image tersebut diseting pada ukuran yang sesuai untuk ukuran image window, jika image memiliki ukuran yang sangat besar maka secara otomatis Gimp akan memperkecil ukurannya hingga dapat muat dalam image windows, untuk memahami ini kita harus memperhatikan persentase image view yang ada pada image window tersebut.

Perintah untuk mengubah ukuran image adalah : Image — Scale Image. Ubah ukuran image dengan mengubah nilai Width dan Height, resolusi image juga bisa diubah dengan mengubah nilai resolusi dalam X resolution dan Y resolution , klik Ok untuk mengeksekusi.

Misalnya jika kita ingin mengubah ukuran image menjadi sebesar ukuran foto standar yaitu 4x6 inci, maka ubah standar ukuran dari pixel ke inchi, dan masukkan nilai ukuran pada 4 dan 6 inci Width dan Height.

Dengan perintah ini maka kita akan memperkecil ukuran image hingga menjadi lebih mudah untuk diupload, namun hal ini tentunya dapat mengurangi kualitas resolusi image, terutama jika ukuran image terlalu kecil. Untuk mengetahui informasi tentang image yang sedang dibuka, pilih Image — Image Properties , maka akan muncul dialog box berisikan semua informasi mengenai image yang sedang dibuka, termasuk ukuran dan jenis format file image.

Bedanya perintah Image Size dengan Canvas Size adalah, Canvas Size merupakan perintah untuk mengubah ukuran kanvas dari image, bukan ukuran image itu sendiri, perintah untuk Canvas Size yaitu Image — Canvas Size , kemudian masukkan ukuran kanvas yang dihendaki dan klik Ok.

Selection Tools. Mengenal berbagai Select Tools pada Gimp. Dalam mengedit sebuah image, fitur yang paling sering digunakan adalah fitur Selection Tools, pada Gimp terdapat berbagai macam Selection Tools dengan fungsi yang berbeda, dengan memahami fungsi dari setiap Selection Tools ini diharapkan dapat mempermudahkan kita untuk menghasilkan gambar hasil edit sesuai dengan harapan.

Adapun jenis-jenis Selection Tools adalah sebagai berikut :. Perhatikan bahwa setiap kali memilih sebuah selection tool, maka akan muncul tampilan opsi- opsi pada Tool Option Window yang terletak tepat dibawah Main Window, opsi atau pilihan itu antara lain ;.

Selection Mode :. Diposting oleh Dhetta Nancyke Chandra di Dengan ada artikel ini kita dapat memahami tentang tool too apa saja yang ada di aplikasi GIMP. Tergantung banyak materi yang dipelajari dan tool tool yang terdapat di aplikasi GIMP. Membuat dokumen baru pada GIMP. Akan muncul kotak dialog yang dapat kamu atur sesuai kebutuhan. Keterangan Gambar. Memahami ToolBox. Keterangan Toolbox dari kiri ke kanan, mulai baris pertama :. Rectangel select tool : memilih dengan area segi empat.

Ellipse select tool : memilih dengan area lonjong. Free select tool : memilih dengan area bentuk bebas. Fuzzy select tool : memilih area pada basis warna yang berdekatan. Select by color tool : memilih berdasarkan warna yang sama.

Scissor select tool : memilih bentuk menggunakan tepi yang pas. Foreground select tool : memilih area yang mengandung objek latar depan. Paths tool : membuat alur. Color picker tool : menetapkan warna dari pixel gambar.

Zoom tool : mengatur perbesaran gambar. Measure tool : mengatur jarak dan sudut. Move tool : memindahkan objek. Alignment tool : meluruskan dan menata objek. Crop tool : membuang area tepi gambar atau layer. Rotate tool : memutar layer, pilihan atau alur. Search for:. Popular Posts. Dasar-dasar Multimedia. Latar Belakang Sejak diperkenalkannya fotografi pada tahun , dimana pada saat itu fotografi dikenal sebagai kajian ilmu y Sabtu , 31 Desember A. Skenario , adegan layar screenplay atau naskah film ialah cetak biru yang ditulis untuk film Mari kita simak ulasan berikut ini d Recent Posts.

Text Widget. Blogger Pages Beranda. Cara mengatur dan menggunakan apperture atau diafr Diberdayakan oleh Blogger. Sample Text. About Me LiaAmalia Lihat profil lengkapku. Formulir Kontak.



0コメント

  • 1000 / 1000